Saat Tukang Becak di Padangsidempuan Berharap ERAMAS Menang

medanToday.com,PADANGSIDEMPUAN - Calon Gubernur, Edy Rahmayadi melakukan kunjungan ke Kota Padangsidempuan, Jumat (2/3/2018). Dalam kunjungannya Edy menyempatkan berkeliling ke beberapa pasar. Di antaranya Pasar Saroha...

Prananda Surya Paloh: Partai NasDem Siap Akomodasi Pengembangan Danau Toba

medanToday.com,SAMOSIR - Anggota DPR RI Partai NasDem Prananda Surya Paloh (PSP) berharap Pemerintah Indonesia bisa segera mengarahkan investor untuk berinvestasi ke Danau Toba. Menurutnya, hal...

Program “MEDAN TAJIR” Akan Jadi Prioritas Bobby Nasution Tangani Banjir di Medan

medanToday.com,MEDAN - Luapan Sungai Deli kembali merendam ratusan rumah warga di Kampung Aur, Medan Maimun, Rabu (30/9/2020). Meski intensitas hujan tidak tinggi, namun lantaran...

Lagi Nunggu Black Panther Tayang, Sihar Jadi Rebutan Swafoto di Sun Plaza

medanToday.com, MEDAN – Kehangatan dan keakraban selalu ditunjukkan oleh Sihar Sitorus kepada siapapun yang ditemuinya. Tidak peduli siapapun orang yang ia temui. Hal itu...

Tahun Pilkada, JOKOWI : Pilihlah Pemimpin yang Paling Baik

medanToday.com,PALEMBANG - Presiden Joko Widodo meminta masyarakat tidak memilih calon kepala daerah berdasarkan kesukuan. Dia ingin pilkada serentak tahun ini berlangsung demokratis tanpa terjadinya...

Saat Bobby Nasution Makin Kokoh Dapat Dukungan Elemen Masyarakat di Pilkada Medan

medanToday.com,MEDAN - Pasangan Bobby Afif Nasution-Aulia Rachman menuju semakin kokoh menuju medan 1. Hal tersebut terlihat dari munculnya dukungan dari berbagai organisasi dan elemen...

KPU Sumut Miliki “Rumah Pintar Pemilu”

MEDAN, MEDAN-TODAY.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Utara kini sudah memiliki "Rumah Pintar Pemilu". Rumah Pintar Pemilu ini sendiri merupakan program nasional yang...

PA GMNI: Presiden Segera Eksekusi Pembangunan Kawasan Punggung DESIKA

medanToday.com,DELISERDANG - PA GMNI Deli Serdang melaksanakan Seminar Regional dengan mengangkat tema Percepatan Penetapan dan Pembangunan DESIKA sebagai Segitiga Emas Penyangga KSPN di Balairung...

Pemerintah,DPR & KPU Sepakat Pemilu 2024 Digelar 14 Februari, Pilkada 27 November

medanToday.com,JAKARTA - Pemerintah, DPR, dan Komisi Pemilihan Umum (KPU) akhirnya menyepakati tanggal pemungutan suara Pemilu Serentak dan Pilkada Serentak 2024. Pemilu akan digelar 14...

KPUD DKI Minta Parpol Ganti Calon Yang Tak Lulus Seleksi Kesehatan

JAKARTA, MEDAN-TODAY.com - Ketua Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) DKI Jakarta, Sumarno akan meminta partai politik mengganti calonnya, jika salah satu tahapan tes kesehatan...