Hilang di GUNUNG SIBAYAK, Turis Jerman Ditemukan Tewas di Air Terjun Dua Warna Sibolangit

medanToday.com,MEDAN - Wolter Klaus (49), warga negara Jerman yang hilang saat mendaki  Gunung Sibayak seorang diri di Kabupaten Karo, Sumatera Utara, akhirnya ditemukan. Jasad Klaus ditemukan...
Gunung Agung meletus pada Selasa (21/11/2017) pukul 17.05 Wita. Tampak asap kelabu dan abu tipis bertiup ke arah timur dan tenggara dari puncak kawah.(dok. PVMBG)

Gunung Agung Meletus, Asap dan Abu Membubung Setinggi 600 Meter

medanToday.com, DENPASAR - Gunung Agung yang terletak di Kabupaten Karangasem, Bali, meletus pada Selasa (21/11/2017). Letusan yang terjadi pada pukul 17.05 Wita ditandai dengan asap...

Demo Kantor Gubernur Sumut, GMKI Medan Tuntut Penanganan Pencemaran DANAU TOBA

medanToday.com,MEDAN - Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI) Medan melakukan demonstrasi di depan Kantor Gubernur Sumatera Utara (Sumut). Mereka mendesak pemerintah segera menangani pencemaran di...

Nyanyian Merdu Anak Sinabung Usai Sekolah Mereka Direnovasi

KARO,MEDAN-TODAY.com - “Udah cantik sekolahku sekarang weei,” teriak Roy sambil berlari menuju kerumunan teman-temannya yang sudah berkumpul hendak masuk ke ruangan kelas. Wajahnya sumringah...

Lakukan Penanaman Pohon, Masyarakat DESA MARTELU Rawat & Jaga Tanah Ulayat

medanToday.com,SIBOLANGIT - Puluhan masyarakat Desa Martelu di Kecamatan Sibolangit melakukan aksi gotong-royong berupa penanaman pohon di areal tanah ulayat masyarakat Desa Martelu,Sabtu (28/11). Koordinator aksi...

Atasi Serangan HARIMAU SUMATERA, KLHK Bentuk Satgas

medanToday.com,PALEMBANG - Pemerintah mulai serius menanggapi munculnya harimau di Sumatera Selatan. Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) membentuk satuan tugas (satgas) untuk mengatasi konflik...

STFJ & PFI Medan Gelar Diskusi Fotografi Lingkungan bersama NGO

medanToday.com,MEDAN - Sumatera Tropical Forest Journalism (STFJ) dan Pewarta Foto Indonesia (PFI) Medan, bersama Photographers Without Borders (PWB), YOSL-OIC, TFCA Sumatera, Leuser Conservation Partnership,...

Yonif-8 Marinir Tanam 2000 Bibit Mangrove Bersama Masyarakat & Pelajar

P.BRANDAN,MEDAN TODAY - Prajurit Batalyon Infanteri-8 Marinir menanam 2000 bibit mangrove bersama masyarakat dan siswa SMU serta SMK di Teluk Kerang, Radar, Pangkalan Susu,...
Lembah Harau di Kabupaten Lima Puluh Kota, Sumatera Barat.(GARRY ANDREW LOTULUNG)

3 Destinasi Wisata yang Sulit Berkembang Versi Jusuf Kalla

medanToday.com, SABANG - Wakil Presiden Jusuf Kalla menganggap tiga daerah di Indonesia sulit berkembang karena masyarakatnya tak pluralistik. Tiga daerah itu adalah Sumatera Utara,...

WESA Lahirkan 2 Harimau Benggala di Medan Zoo Dengan Proses Normal

medanToday.com,MEDAN - Jumlah satwa di Kebun Binatang Medan (Medan Zoo) kian bertambah setelah dua Harimau Benggala lahir pada Kamis (12/7) lalu. Hewan bernama latin Panthera...